Jinten hitam merupakan salah satu bahan masakan yang mudah ditemukan di rumah. Selain itu, jinten hitam juga dapat menjadi bahan herbal sebagai obat alami. Teman-teman bisa mendapatkan ekstrak jinten hitam yang dapat digunakan sebagai vitamin dari Herbana. Produk jinten hitam tersebut mempunyai manfaat utama untuk menjaga daya tahan tubuh. Sehingga hal tersebut akan membuat tubuh tidak mudah terserang penyakit tertentu. Selain sebagai cara untuk menjaga daya tahan tubuh. Jinten hitam juga mempunyai berbagai manfaat untuk mengobati penyakit. Seperti misalnya beberapa manfaat jinten hitam yang dapat untuk mengobati penyakit berikut ini:
1. Mengatasi gejala asma
Manfaat pertama dari jinten hitam adalah dapat untuk mengatasi gejala asma. Penyakit ini merupakan sakit pernafasan yang dapat dipunyai. Dengan mengkonsumsi jinten hitam dapat untuk mengobati asma dengan cara menurunkan frekuensi mengi dan juga batuk yang dirasakan. Selain itu bahan ini juga mempunyai dampak yang baik untuk kerja paru-paru. Sehingga hal tersebut akan membuat jinten hitam mempunyai manfaat baik untuk dapat menjadi pengobatan untuk penyakit asma. Jinten hitam mempunyai kandungan seperti theophylline dan juga salbutamol yang memberikan khasiat untuk mengobati gejala asma.
2. Mengatur kadar gula darah
Jinten hitam juga dapat dikonsumsi bagi yang mempunyai diabetes. Dimana jinten hitam mempunyai manfaat untuk mengatur kadar gula dalam darah. Sehingga hal tersebut akan dapat menjaga kadar darah tetap stabil dan juga dapat mengurangi kadar gula darah dalam darah. Hal ini akan sangat bermanfaat untuk penderita diabetes. Karena penderita diabetes tidak boleh untuk mempunyai kadar gula darah yang berlebihan atau bahkan juga kekurangan kadar gula darah. Oleh karena itulah untuk membantu kadar gula darah tetap stabil, maka bisa untuk menggunakan jinten hitam seperti dari produk Herbana.
3. Mencegah infeksi
Manfaat selanjutnya dari jinten hitam adalah dapat untuk mencegah infeksi. Jinten hitam dikenal sebagai habbatussauda yang dapat untuk mencegah terjadinya infeksi yang dapat berbahaya dan mengganggu kesehatan. Bahan ini efektif untuk dapat mencegah infeksi karena mempunyai kandungan sifat antibakteri dan antivirus. Sehingga hal tersebut bermanfaat untuk mencegah berbagai virus yang dapat menimbulkan infeksi. Jinten hitam dapat untuk mencegah pertumbuhan jamur dan juga bakteri, sehingga hal tersebut akan membantu untuk mencegah dan melawan infeksi. Bahan ini dapat mencegah virus yang dapat memicu berbagai penyakit berbahaya seperti hepatitis C, HIV, dan juga flu.
4. Mengurangi kadar kolesterol
Jinten hitam juga dapat dimanfaatkan untuk mengurangi kadar kolesterol. Jinten hitam yang merupakan obat herbal ini dapat untuk mengurangi kadar kolesterol jahat atau LDL yang ada di dalam darah. Hal tersebut didapatkan dari riset yang menyebutkan bahwa jinten hitam dapat efektif untuk mengurangi kadar kolesterol HDL dan trigliserida. Sehingga hal tersebut juga akan membantu untuk mengurangi berbagai penyakit berbahaya yang disebabkan oleh kelebihan kolesterol jahat.
5. Mengobati penyakit rematik
Bagi teman-teman yang mempunyai rematik juga dapat untuk merasakan manfaat jinten hitam. Apabila rematik kambuh tentu saja akan membuat rasa tidak nyaman dan dapat mengganggu aktivitas. Oleh karena itulah untuk mengobati penyakit ini dapat untuk menggunakan jinten hitam. Teman-teman dapat untuk menggunakan jinten hitam yang dapat mengurangi gejala arthritis. Selain itu jinten hitam juga dapat untuk mengurangi masalah sendi yang bengkak dan tingkat penanda peradangan darah sehingga akan dapat mengobati rematik.
Nah teman-teman sudah tahu kan manfaat jinten hitam? Semoga artikel ini bermanfaat ya. Sampai jumpa di artikel berikutnya.